Habanusantara.net, Penjabat Gubernur Aceh, Achmad Marzuki, bersama warga ikut jalan santai yang diadakan oleh Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Banda Aceh, Minggu (24/9/2023). Acara tersebut berhasil menarik partisipasi ribuan warga…
Pj Gubernur Aceh
Pj Gubernur Aceh Sebut Kesiapan Venue PON Aceh Sudah 90 Persen
Habanusantara.net- Penjabat (Pj) Gubernur Aceh, Achmad Marzuki, dengan tegas menyatakan kesiapan Aceh sebagai tuan rumah Pekan Olahraga Nasional (PON) ke-21 tahun 2024. Dalam pernyataannya, Achmad mengungkapkan bahwa beberapa venue PON…
Pj Gubernur dan Mayoritas Anggota DPRA Kompak Tidak Hadir, Sidang Paripurna KUA-PPAS 2024 Kembali Ditunda
Habanusantara.net, Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) yang direncanakan untuk penyampaian Rancangan Kebijakan Umum Anggaran dan Plafon Prioritas Anggaran Sementara (KUA-PPAS) 2024, kembali ditunda. Penjabat Gubernur Aceh, Achmad Marzuki,…
Pj Gubernur Terbitkan SE, Ajak Masyarakat Menghidupkan Pengajian di Meunasah
Habanusantara.net – Dalam langkah untuk memperkuat nilai-nilai Islam dalam kehidupan sehari-hari, Penjabat Gubernur Aceh, Achmad Marzuki, telah menerbitkan Surat Edaran Nomor: 451/11286. Dalam surat edaran tersebut, terdapat seruan untuk menghidupkan…
Pj Gubernur Ajak Kader PII Bangun Aceh
Penjabat Gubernur mengajak para kader PII untuk bersinergi dalam membangun Aceh Habanusantara.net – Penjabat Gubernur Aceh, Achmad Marzuki, memberikan sambutan yang menginspirasi pada pembukaan Musyawarah Wilayah (Muswil) ke-5 Keluarga Besar…
Partai SIRA Sinergi dengan Pj Gubernur Demi Kemaslahatan Rakyat
Habanusantara.net – Partai SIRA (Soliditas Independen Rakyat Aceh) menegaskan komitmennya untuk menjalin sinergi yang kuat dengan Pejabat (Pj) Gubernur Aceh, Mayjen (Purn) Achmad Marzuki, guna mencapai kemaslahatan dan kesejahteraan bagi…
Perdana, PJ Gubernur Lepas Ekspor 10 ton Tuna Aceh ke Arab Saudi
Habanusantara.net – Penjabat (Pj) Gubernur Aceh, Achmad Marzuki, meluncurkan ekspor perdana 10 ton ikan tuna Loin dan Saku dari Aceh ke Kerajaan Arab Saudi. Acara bersejarah ini berlangsung di Gudang…
Semua Fraksi DPRA Kompak Usul Bustami Jadi Calon Pj Gubernur Aceh
Habanusantara.net – Keputusan mengejutkan datang dari Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) hari ini, ketika semua fraksi yang ada di DPRA secara bulat dan kompak mengusulkan Bustami Hamzah, Sekretaris Daerah Aceh,…
Pj Gubernur Aceh Jumpai Menpora, Pelaksanaan PON Aceh-Sumut Semakin Pasti
Habanusantara.net– Penjabat Gubernur Aceh Achmad Marzuki dan Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo telah mengadakan pertemuan strategis di Jakarta Pusat pada Rabu (07/06/2023). Pertemuan ini membahas…
Pj Gubernur Aceh Serahkan Rancangan KUA-PPAS ke DPRA
Habanusantara.net, Banda Aceh – Penjabat (Pj) Gubernur Aceh, Achmad Marzuki menyerahkan dokumen rancangan Kebijakan Umum Anggaran dan Plafon Prioritas Anggaran Sementara (KUA-PPAS) Anggaran Pendapatan dan Belanja Aceh (APBA) 2023 kepada…

