Habanusantara.net – Kecelakaan lalu lintas kembali terjadi di jalur Banda Aceh – Medan, mobil Honda CRV bernopol BK 1152 RT yang dikendarai anggota DPRK Aceh Utara, Razali (46), terlibat tabrakan…
Peristiwa
Perahu Karet Terbalik, Wisata Arung Jeram Tangse Makan Korban, 5 Santri Meninggal, Satu Masih Hilang
Habanusantara.net – Keseruan wisata arung jeram di Cot Kuala, Kecamatan Tangse, Kabupaten Pidie, berubah jadi duka mendalam. Perahu karet yang ditumpangi rombongan santri terbalik saat menyusuri aliran sungai, Minggu (24/8/2025)…
Asrama Santri Dayah Abi Ismail Bener Meriah Ludes Terbakar, Usai Gempa
Habanusantara.Net – Kebakaran menghanguskan dua unit asrama putra di Dayah Madinatuddiniyah Babusalam milik Abi Ismail Hasbi di Kampung Puja Mulia, Kecamatan Bandar, Kabupaten Bener Meriah, Aceh. Kalak BPBD Bener Meriah,…
Ambil Durian di Kebun, Warga Rusip Diseruduk Gajah Liar hingga Luka Parah
Habanusantara.net – M. Akhyar (43 Tahun) warga Kampung Tanjung, Kecamatan Rusip Antara, Kabupaten Aceh Tengah menjadi korban amukan gajah liar. Akibat serangan satwa bertubuh besar itu, Akhyar pun harus menjalani…
Kronologi Lengkap Kasus Bos KCP Bank BRI Diculik, Disiksa, Lalu Dibuang di Persawahan
Habanusantara.ne – Kasus penculikan hingga pembunuhan Kepala Cabang Pembantu (KCP) sebuah bank di Jakarta Pusat, Mohamad Ilham Pradipta (37), bikin geger publik. Ilham ditemukan tewas mengenaskan di area persawahan Bekasi,…
Cuci Kaki di Irigasi, Petani 70 Tahun ini Hanyut dan Ditemukan Meninggal
Habanusantara.net – Seorang petani bernama Ramli (70), warga Gampong Lam Carak, Kecamatan Seulimum, Kabupaten Aceh Besar, ditemukan meninggal dunia setelah hanyut di aliran irigasi pada Kamis malam (21/8/2025). Korban awalnya…
Polres Pidie Tangani Kecelakaan Maut yang Tewaskan Tiga Orang di Tol Sibanceh
Habanusantara.net – Kecelakaan lalu lintas tragis terjadi di ruas Tol Sigli–Banda Aceh, tepatnya di kilometer 11, pada Rabu malam 20 Agustus 2025 sekitar pukul 23.00 WIB. Sebuah Toyota Kijang Innova…
Kecelakaan Maut di Tol Padang Tiji–Seulimum, 3 Nyawa Melayang, Padahal Tol Belum Beroperasi
Habanusantara.net– Kecelakaan tunggal mengerikan terjadi di ruas Jalan Tol Padang Tiji–Seulimum, Kamis (21/8/2025) dini hari sekitar pukul 03.00 WIB. Insiden itu menelan tiga korban jiwa dan membuat beberapa penumpang lainnya…
Rumah Warga Bener Meriah Ludes Dilalap Sijago Merah
Habanusantara.Net – Kebakaran menghanguskan rumah berkontruksi papan di Kampung Simpang Lancang, Kecamatan Pintu Rime Gayo, Kabupaten Bener Meriah. Peristiwa itu terjadi, Jumat (15/8/2025) sekira pukul 13.45 Wib. Kapolres Bener Meriah…
Seorang Pedang Sayur di Bener Meriah Tewas Tersengat Listrik
Habanusantara.Net – Fadli (33) seorang pedagang sayur warga Pondok Baru, Kecamatan Bandar, Kabupaten Bener Meriah tewas tersengat listrik saat memperbaiki pompa air dirumahnya. Senin (28/7/2025). Kapolres Bener Meriah, AKBP Aris…
Air Isi Ulang dan Kos-Kosan Ludes Dilalap Api di Banda Aceh
Haba Nusantara.net– Kebakaran hebat melanda dua unit rumah yang berdampingan di kawasan padat penduduk Jalan Gunung Leuser, Gampong Sukaramai (Blower), Kecamatan Baiturrahman, Kota Banda Aceh, Minggu sore, 22 Juni 2025….
Askarimah Aceh: Jangan Paksa Kami Mengangkat Senjata Lagi!
Habanusantara.net – Eks tentara Gerakan Aceh Merdeka (GAM) dari kalangan perempuan atau dikenal dengan Pasukan Inong Balee yang saat ini tergabung dalam Yayasan Askarimah Aceh turut angkat bicara terkait keputusan…
Buronan Pencuri AC RSUDZA Menyerahkan Diri ke Polisi
Habanusantara.net – Pria berinisial TP alias TH (28), warga Kecamatan Krueng Barona Jaya, Kabupaten Aceh Besar, yang sempat menjadi diburu polisi karena diduga mencuri AC di RSUD Zainoel Abidin (RSUDZA)…
Baliho Ilegal di Simpang Jam Banda Aceh Dibongkar Paksa
Habanusantara.net – Pemerintah Kota Banda Aceh menunjukkan komitmen kuat dalam menertibkan baliho liar yang mencemari wajah kota dan merugikan daerah. Pada Jumat malam 30 Mei 2025, Wali Kota Banda Aceh…
Remaja Banda Aceh Diduga Disiksa di Kamboja, Butuh Bantuan untuk Pulang
Habanusantara.net – Seorang pemuda asal Gampong (Desa) Lamdingin Kota Banda Aceh dikabarkan mengalami nasib tragis di Kamboja. Beredar di sejumlah media sosial foto foto pemuda tersebut yang terlihat penuh lebam…
Hati-hati dengan Penipuan Modus Kirim Paket Lewat Jasa Pengiriman Resmi
Habanusantara.net – Masyarakat diminta untuk semakin waspada terhadap berbagai modus penipuan baru yang menyamar sebagai pengiriman paket melalui jasa ekspedisi resmi. Kali ini, korban yang nyaris terjebak adalah Hidayat, seorang…
Tertabrak Saat Keluar Lorong, Seorang Warga Patah Kaki
Habanusantara.net – Suara benturan keras mengagetkan warga Gampong Meunasah Blang, Kecamatan Langkahan kabupaten Aceh Utara, Rabu (23/4/2025) petang. Sekitar pukul 18.00 WIB, dua sepeda motor Honda terlibat tabrakan hebat di…
Bunda Eli Kembali Razia Penyakit Masyarakat, 25 Orang Diamankan
Habanusantara.net | Pemerintah Kota Banda Aceh kembali menggencarkan upaya pemberantasan penyakit masyarakat (Pekat). Kamis dini hari, 17 April 2025, Wali Kota Illiza Saaduddin Djamal memimpin langsung razia gabungan di kawasan…
Kapolda Aceh Minta Pejabat Baru segera Fokus Berikan Pelayanan Terbaik
Habanusantara.net – Polda Aceh menggelar acara kenal pamit setelah upacara serah terima jabatan (sertijab) Wakapolda Aceh, para Pejabat Utama (PJU), Kapolresta, dan Kapolres jajaran. Acara kenal pamit tersebut berlangsung di…
Duel Sengit Mitsubishi Triton dan Crane di Panga Aceh Jaya, Dua Mobil Remuk
Habanusantara.net – Kecelakaan lalu lintas melibatkan dua kendaraan roda empat terjadi di Jalan Banda Aceh-Meulaboh, tepatnya di Desa Keude Panga, Kecamatan Panga, Kabupaten Aceh Jaya, Rabu (2/4/2025) sekitar pukul 13.00…
Avanza Wisawatan Terjun Ke Jurang di Sabang, 1 Orang Meninggal Dunia, 7 Luka
Haba Nusantara.net, Satu unit mobil Toyota Avanza yang ditumpangi oleh satu keluarga wisatawan Aceh terjatuh ke jurang di kawasan Cot Murong, Sabang, pada Rabu (2/04/2025) sekitar pukul 14.00 WIB. Dalam…
Mobil Ford Everest Slip dan Tabrak Guardrail Hingga Terbalik di Tol Sibanceh
Habanusantara.net, Kecelakaan tunggal terjadi di Tol Sibanceh, Aceh Besar, pada Senin (31/3/2025) siang. Sebuah mobil Ford Everest dengan nomor polisi BL 333 DE mengalami slip akibat hujan deras dan menabrak…
Bangkok Porak-poranda, Myanmar Luluh Lantak Usai Dihantam Gempa 7,7 skala Richter
Habanusantara.net, Gempa bumi berkekuatan 7,7 skala Richter yang mengguncang Myanmar pada Jumat, 28 Maret 2025, tidak hanya meluluhlantakkan bagian besar negara tersebut, tetapi juga menyebabkan kehancuran yang luar biasa di ibu…
Korban Gempa M 7,7 Guncang Myanmar, Bertambah Jadi 20 Orang
Habanusantara.net, Jumlah korban tewas akibat gempa dahsyat berkekuatan 7,7 magnitudo yang melanda Myanmar pada Jumat, 28 Maret 2025, terus bertambah. Sekitar 20 orang tewas di sebuah rumah sakit besar di ibu…
Tiga Orang Tewas, 81 Terjebak di Runtuhan Menara 30 Lantai Usai Dihantam Gempa 7,7 M
Habanusantara.net, Sebanyak tiga orang tewas dan 81 lainnya terjebak di reruntuhan sebuah menara 30 lantai yang sedang dibangun di Bangkok, Thailand, setelah gempa dahsyat berkekuatan 7,7 magnitudo mengguncang wilayah tersebut pada…
Gempa Bumi Berkekuatan 7,7 SR Guncang Myanmar, Hantam Yangon dan Bangkok
Habanusantara.net, Gempa bumi berkekuatan 7,7 skala Richter mengguncang Myanmar pada hari Jumat (28/3/2025), merusak bangunan dan mengirimkan getarannya hingga ke ibu kota Thailand, Bangkok. Gempa yang terjadi sekitar pukul 12:50…
Mantan Kadishub Aceh Ir H Hasanuddin Ishak, M.SI Meninggal Dunia, Gampong Beurawe Berduka
HABA NUSANTARA.net – Ir H Hasanuddin Ishak, M.SI, Ketua BKM Masjid Al Furqan Gampong Beurawe (65) tadi malam, Rabu (19/3/2025), pukul 02.00 WIB dinihari berpulang ke rahmatullah. Kepergian almarhum menyisakan…
Demi Uang Baru BI, Pria-Wanita Berdesakan Abaikan Syariat Islam
Habanusantara.net – Pemandangan tak biasa terjadi di halaman Masjid Raya Baiturrahman, pada Jumat 14 Maret 2025. Ratusan warga rela berdesakan di bawah terik matahari demi menukar uang baru yang disediakan Bank…
Kisah Santri Kabur dari Pondok Tak Tahan Kerap Dirundung Teman, Bertemu Samsul di Nagan Raya
HABA NUSANTARA.net – Ada – ada saja kisah anak sekolah. Kerap dirundung teman senior, takut pulang ke rumah dimarah orang tua. Lalu kabur dari Pondok Psanter, malah pergi cari kerja….

