Habanusantara.net | Penyelesaian ruas jalan Genting Gerbang–Celala–batas Aceh Tengah/Nagan Raya tidak hanya dimaknai sebagai pembangunan infrastruktur semata, tetapi juga sebagai upaya menjaga denyut ekonomi dan kehidupan sosial masyarakat. Jalur ini…
News
BPJN Aceh Percepat Pemulihan Jalan Rusak, Jalur Lintas Barat Beransur Normal
Habanusantara.net | Konektivitas jalan nasional di Aceh yang sempat terputus akibat banjir dan longsor kini berangsur pulih. Balai Pelaksanaan Jalan Nasional (BPJN) Aceh di bawah Kementerian Pekerjaan Umum (PU) terus…
Berjuang Lawan Kanker Payudara, Rosniar Tetap Semangat Berkat Dukungan Program JKN
Habanusantara.net – Kesehatan merupakan modal penting bagi setiap orang untuk beraktivitas sehari-hari. Pola hidup dan pola makan yang kurang baik dapat menyebabkan banyak masyarakat menderita penyakit degeneratif seperti hipertensi, diabetes…
Polres Bener Meriah Amankan Dua Pucuk Senjata Api Rakitan Aktif
Habanusantara.net – Kepedulian masyarakat terhadap keamanan lingkungan kembali ditunjukkan oleh warga Kampung Sosial, Kecamatan Mesidah, Kabupaten Bener Meriah. Dua pucuk senjata api rakitan aktif beserta amunisi berhasil diamankan oleh Satuan…
Tingkatkan Jangkauan Komunikasi, RAPI Banda Aceh Naikkan RPU
Habanusantara.net – Upaya meningkatkan jangkauan dan kualitas komunikasi darurat di Banda Aceh terus diperkuat. Radio Antar Penduduk Indonesia (RAPI) Kota Banda Aceh bersama Komunikasi dan Elektronika Kodam Iskandar Muda (Komlekdam…
JMSI Aceh bantu korban banjir bandang di Pidie Jaya
Habanusantara.net – Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Aceh, serahkan bantuan untuk korban banjir di Gampong Blang Cut, Meurah Dua, Pidie Jaya. Bantuan yang berasal dari anggota JMSI Aceh dan sejumlah…
Bantuan “Bhayangkari Peduli” Mendarat di Bener Meriah, Bukti Kepedulian Tak Terhenti
Habanusantara.net, Setelah kemarin sore gagal mendarat akibat cuaca buruk yang menyelimuti wilayah pegunungan Gayo, hari ini helikopter pembawa bantuan “Bhayangkari Peduli” akhirnya berhasil mendarat mulus di daratan tinggi Gayo, tepatnya…
Disbudpar Aceh Salurkan Donasi untuk Korban Banjir dan Longsor
Habanusantara.net – Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Aceh menyalurkan bantuan kemanusiaan untuk korban banjir dan tanah longsor yang melanda sejumlah wilayah di Aceh pada akhir tahun 2025, di Gedung E…
Polda Aceh Kembali Kirimkan Bantuan dan Nakes untuk Korban Banjir di Aceh Tamiang
Habanusantara.net— Polda Aceh kembali memberangkatkan bantuan logistik dan tenaga kesehatan (nakes) melalui Helikopter AW169 dari Bandara Sultan Iskandar Muda (SIM), Blang Bintang. Nantinya, logistik tersebut akan disalurkan untuk membantu masyarakat…
Kemkomdigi Siagakan 10 Titik Internet Darurat SATRIA-1 di Lokasi Bencana, 6 di Aceh
Habanusantara.net – Pemerintah melalui Kementerian Komunikasi dan Digital menyiagakan 10 titik layanan internet darurat berbasis satelit SATRIA-1 untuk memulihkan konektivitas di wilayah yang terdampak banjir bandang di Aceh, Sumatra Utara,…
Mendarat di Aceh, Mendagri Tito Tinjau Lokasi Banjir di Pidie
Habanusantara.net, Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian meninjau langsung kondisi banjir yang melanda sejumlah wilayah di Aceh, dengan titik kunjungan pertama berada di Gampong Tiba Masjid, Kecamatan Mutiara Timur, Kabupaten Pidie,…
Masyarakat Kekurangan Logistik, Ilmiza Saaduddin: Sekecil Apa pun Bantuan Sangat Berarti untuk Korban Banjir
Habanusantara.net — Banjir yang kembali melanda sejumlah kabupaten/kota di Aceh memunculkan keprihatinan mendalam dari berbagai pihak. Salah satunya datang dari Sekretaris Wilayah DPW PPP Aceh sekaligus Ketua Komisi VII DPRA,…
Malam Grand Final Pemilihan Agam Inong Aceh 2025 Ditunda karena Bencana
Habanusantara.net – Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Aceh resmi menunda pelaksanaan malam grand final Pemilihan Agam Inong Aceh 2025. Keputusan tersebut diambil menyusul musibah banjir dan longsor yang melanda sejumlah…
RAPI Banda Aceh Instruksikan Relawan Siaga Satu, Dirikan Posko Informasi Untuk Warga
Habanusantara.net – Menyikapi kondisi banjir yang melanda sejumlah wilayah di Aceh, Radio Antar Penduduk Indonesia (RAPI) Kota Banda Aceh resmi menginstruksikan status siaga satu bagi seluruh relawan dan anggotanya. Langkah…
Sinema Rakyat Aceh Diserbu Penonton
*Menparekraf Apresiasi Kreativitas Anak Muda Habanusantara.net — Antusiasme masyarakat Banda Aceh memuncak pada gelaran Sinema Rakyat Aceh. Ratusan pecinta film lokal memadati lokasi acara hingga sebagian tidak kebagian tiket…
Perkuat Identitas, Bootcamp II Akselerasi Fesyen Muslim Resmi Digelar di Banda Aceh
Habanusantara.net – Upaya memperkuat identitas Aceh sebagai pusat fesyen muslim nasional memasuki babak baru dengan dibukanya Bootcamp II Akselerasi Fesyen Muslim Indonesia, di Hotel Kyriad Muraya, Banda Aceh, Selasa (25/11/2025)….
Illiza Jamuan Menteri Fadli Zon dengan Adat Aceh
Habanusantara.net – Wali Kota Banda Aceh Illiza Sa’aduddin Djamal menggelar jamuan makan malam khusus untuk Menteri Kebudayaan RI Fadli Zon dan rombongan di pendopo, Senin, 24 November 2025. Hal yang…
Jaga Konsistensi Layanan, Disbudpar Aceh Ajak Perkuat Ekosistem Wisata Halal Muslim
Habanusantara.net — Upaya memperkuat ekosistem wisata halal muslim di Aceh kembali ditegaskan Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Aceh melalui penyelenggaraan Focus Group Discussion (FGD) bertema “Penguatan Branding Aceh sebagai Destinasi…
Arrabiyan FC Sabet Gelar Juara Fourgee Minisoccer 2025
Habanusantara.net— Arrabiyan FC tampil gemilang dan berhasil menyabet gelar juara Fourgee Minisoccer Championship 2025 yang resmi berakhir pada Minggu malam, 23 November 2025. Kompetisi ini diikuti 16 klub dari Banda…
Dua Tahun Berturut-Turut Juara, Malika Kayla Rasika Daniel Mantapkan Langkah sebagai Hafidzah Muda Banda Aceh
Habanusantara.net – Konsistensi prestasi kembali ditunjukkan Malika Kayla Rasika Daniel. Setelah berhasil menjadi juara 1 Tahfid putri tingkat SMP se-Kota Banda Aceh pada 2024, tahun ini Malika kembali mempertahankan gelarnya…
Menapak 100 Tangga Menuju Titik Nol Kerajaan Islam Daya
Habanusantara.net– Untuk sampai pada akar sejarah, terkadang dibutuhkan upaya fisik dan spiritual. Itulah yang dirasakan para peziarah yang mengunjungi Makam Sulthan Salatin Alaiddin Ria’yat Syah, atau yang lebih dikenal sebagai…
Meugang—Hari Ketika Dapur-Dapur Aceh Menjadi Pusat Kebahagiaan
Meugang adalah salah satu tradisi tertua dan paling berakar dalam kehidupan masyarakat Aceh. Setiap menjelang Ramadan, Idul Fitri, dan Idul Adha, seluruh daerah di Aceh seolah bergerak serempak dalam satu…
Di Forum Kemendagri, Illiza Paparkan Strategi Perempuan Mendorong Kebijakan Inklusif
Habanusantara.net, Wali Kota Banda Aceh Illiza Sa’aduddin Djamal kembali menjadi pembicara, kali ini Illliza diundang sebagai pemateri pada lokakarya yang digelar oleh Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia. Lokakarya hasil kerjasama…
Pemerintah Aceh Gelar Upacara Hari Kesehatan Nasional ke-61
Habanusantara.net – Pemerintah Aceh menggelar upacara peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-61 yang berlangsung khidmat di halaman Kantor Gubernur Aceh, Rabu (12/11/2025). Pada kesempatan tersebut, Sekda Aceh, M. Nasir, S.IP.,…
Jasa Medis Tak Dibayar Sejak Januari, Ratusan Nakes Aceh Geruduk Kantor Gubernur
Habanusantara.net – Ratusan tenaga medis dari Rumah Sakit Ibu dan Anak (RSIA) serta Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Aceh Geruduk Kantor Gubernur Aceh, Selasa (11/11/2025). Mereka menuntut kejelasan pembayaran jasa pelayanan…
Manajer Virtual Wajib Tahu! EA Sports Rilis Kode Redeem FC Mobile Edisi Weekend, Hadiah Langka Siap Diklaim
Habanusantara.net, Kabar gembira datang untuk para manajer virtual pecinta gim sepak bola digital! EA Sports kembali membagikan kode redeem FC Mobile edisi weekend, Minggu, 9 November 2025, yang bisa diklaim secara…
Android 14, RAM 4GB! Ini Spesifikasi Lengkap INOI Tab 2
HABANUSANTARA.NET – Pasar tablet Android makin ramai aja nih di tahun 2025! Setelah banyak brand besar berlomba-lomba rilis produk baru, kini giliran INOI yang unjuk gigi lewat INOI Tab 2….
Ngulik Asus ROG Phone 7 Ultimate: RAM 16GB, Internal 512GB
HABANUSANTARA.NET – Kalau kamu seorang gamer sejati atau penggemar gadget kelas atas, pasti nggak asing lagi dengan ASUS ROG Phone 7 Ultimate. HP gaming flagship ini hadir dengan performa gahar…
Dansat Brimob Polda Aceh Ziarah ke Makam Pahlawan Nasional, Tanamkan Semangat Patriotisme
Habanusantara.net, Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Korps Brimob Polri ke-80 tahun 2025, Komandan Satuan Brimob Polda Aceh, Kombes Pol Zuhdi Batubara, S.I.K., M.Han, bersama rombongan melaksanakan ziarah ± 30 (…


