News

Jaga Konsistensi Layanan, Disbudpar Aceh Ajak Perkuat Ekosistem Wisata Halal Muslim

×

Jaga Konsistensi Layanan, Disbudpar Aceh Ajak Perkuat Ekosistem Wisata Halal Muslim

Sebarkan artikel ini
Kepala Bidang Pengembangan Sumber Daya Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Ismail, menyampaikan sambutannya pada pembukaan FGD bertema “Penguatan Branding Aceh sebagai Destinasi Wisata Halal” di Grand Aceh Hotel Banda Aceh, Senin (24/11/2025). FOTO/ DOK DISBUDPAR ACEH

Habanusantara.net  — Upaya memperkuat ekosistem wisata halal muslim di Aceh kembali ditegaskan Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Aceh melalui penyelenggaraan Focus Group Discussion (FGD) bertema “Penguatan Branding Aceh sebagai Destinasi Wisata Halal” di Grand Aceh Hotel Banda Aceh, Senin (24/11/2025).

 

Kegiatan tersebut, menghadirkan 22 peserta dari berbagai unsur pariwisata dan lembaga pendukung untuk membahas konsistensi layanan serta arah pengembangan destinasi halal di Aceh.

 

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
News

Habanusantara.net – Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Aceh, serahkan bantuan untuk korban banjir di Gampong Blang Cut, Meurah Dua, Pidie Jaya. Bantuan yang berasal dari anggota JMSI Aceh dan sejumlah…

close