Dalam rangkaian kegiatan tersebut banyak hadiah yang direbutkan para peserta kegiatan dalam memeriahkan HUT RI ke-77 tahun dengan tema ” Pulih Lebih Cepat, Bangkit Lebih Kuat’.
Hadir dalam kegiatan ink, Kepala Desa Beringin beserta istri, Tokoh Masyarakat, Tokoh Pemuda dan masyarakat umum khususnya masyarakat dusun Masjid.