Kunker ke Menteri Perhubungan, Wali Kota Usul 28 Unit Bus Sekolah
Redaksi2 min baca
Pos Terkait
Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
HN-Banda Aceh – Wali Kota Banda Aceh, H Aminullah Usman SE Ak MM mengusulkan kepada Kementerian Perhubungan Republik Indonesia agar memberikan 28 unit bus sekolah untuk dioperasikan di Banda Aceh.