BeritaNasional

Anggaran Kemenag Tahun 2024 Naik Jadi Rp74 Triliun

×

Anggaran Kemenag Tahun 2024 Naik Jadi Rp74 Triliun

Sebarkan artikel ini
Menag Yaqut Cholil Qoumas saat raker dengan Komisi VIII DPR RI, di Jakarta. Foto: Kemenag

Adapun anggaran fungsi pendidikan tahun anggaran 2024 sesuai hasil pembahasan Banggar tahun 2024, sebesar Rp 62.305.595.383.000,00 atau 84,12 persen dari total alokasi anggaran TA 2024 Kemenag berdasarkan hasil pembahasan Banggar tahun 2024.

“Nilai tersebut mengalami peningkatan sebesar Rp 1.700.365.133.000,00 atau 2,81 persen yang diperuntukkan bagi pemenuhan kebutuhan kenaikan anggaran belanja pegawai operasional yang berada pada layanan fungsi pendidikan,” ungkapnya.

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
Ekbis

Habanusantara.net – Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Prasetyo Hadi menegaskan bahwa langkah pemerintah melakukan pemangkasan dana transfer ke daerah (TKD) sebagai penyesuaian mekanisme transfer untuk memastikan efektivitas penggunaan anggaran. Dalam keterangannya…

close