News

Meriahkan HUT RI Ke-77, KBPP POLRI Sektor Beringin Gelar Beragam Perlombaan

×

Meriahkan HUT RI Ke-77, KBPP POLRI Sektor Beringin Gelar Beragam Perlombaan

Sebarkan artikel ini

 

Ketua KBPP Polri Sektor Beringin Juanda melalui Sekretaris, Saryanto mengatakan, kegiatan ini dibuat untuk menghibur masyarakat dalam memeriahkan Hut Kemerdekaan RI ke-77.

Sesuai tema HUT Kemerdekaan RI ke-77, “Pulih Lebih Cepat, Bangkit Lebih Kuat”. Untuk itu KBPP Polri Sektor Beringin mengajak masyarakat bersinergi dengan menjaga kesehatan dan segera bangkit dari keterpurukan semasa pandemi Covid-19 melanda negeri.

 

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
News

Sigli. Habanusantara.net, Memorial Living Park tersebut diresmikan oleh Menteri Koordinator Bidang Hukum, Hak Asasi Manusia, Imigrasi, dan Pemasyarakatan Republik Indonesia Yusril Ihza Mahendra, Wakil Menteri Hak Asasi Manusia Republik Indonesia…

close