Banda AcehHeadlineNews

BACH Berganti Nama Menjadi BMA

×

BACH Berganti Nama Menjadi BMA

Sebarkan artikel ini

Gubernur Nova meresmikan nama baru Gedung Balai Meuseuraya Aceh dan Gedung Balee Keurukon Inong Aceh di Banda Aceh dengan didampingi Sekretaris Daerah Aceh Taqwallah, Wakil Ketua DPRA Dalimi, Kepala Sekretariat Lembaga Wali Nanggroe Aceh, Katibul Wali Azwardi Abdullah, para asisten Sekda Aceh hingga para kepala Biro di Sekretariat Daerah Aceh.

Gedung Balai Meuseuraya Aceh sebelumnya bernama Gedung Banda Aceh Convention Hall. Lokasinya berada di kawasan Lampineung, atau tepatnya terletak di seberang jalan di depan Kantor Gubernur Aceh.

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
Headline

Habanusantara.net – Dalam upaya meningkatkan keselamatan berlalu lintas di lingkungan TNI AD, Inspektur Kodam Iskandar Muda (Irdam IM) Brigadir Jenderal TNI Yudi Yulistyanto, M.A., mewakili Panglima Kodam Iskandar Muda (Pangdam…

close