Berita

Satgas TMMD 111 Kodim 0201 Deli Serdang Bagikan Buku dan Tas sekolah ke Anak-anak Desa Mabar

×

Satgas TMMD 111 Kodim 0201 Deli Serdang Bagikan Buku dan Tas sekolah ke Anak-anak Desa Mabar

Sebarkan artikel ini

Habanusantara.net-BANGUN PURBA-Deli Serdang- Komandan Satgas TMMD ke 111 Kodim 0204/Deli Serdang Letkol Kav Jackie Yudhantara S.Sos, M.Han bersama  Personil Satgas membagikan buku dan Tas Sekolah  kepada anak-anak Sekolah Dasar Desa Mabar Kecamatan Bangun Purba Kabupaten Deli Serdang, Sabtu (03/07/2021).

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
close