Banda AcehNews

Plt Gubernur Ajak Mahasiswa Berwirausaha

×

Plt Gubernur Ajak Mahasiswa Berwirausaha

Sebarkan artikel ini

HN-Banda Aceh – Pelaksana Tugas Gubernur Aceh, Nova Iriansyah, mengajak para mahasiswa untuk menggiatkan kegiatan kewirausahaan sejak masih berstatus mahasiswa. “Mudah-mudahan paska-mahasiswa jadi Interprenership. Untuk situasi saat ini, hanya interpreteryang mampu mengubah kesejahteraan kita di Aceh,” kata Nova saat memberi kuliah umum berteman arah pembangunan Aceh di kampus Unsyiah, Kamis 14/02/2018.
Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
close