Hal tersebut disampaikan fraksi partai NasDem, H Heri Julius, SSos, usai rapat Paripurna yakni penyampaian pendapat fraksi-fraksi dewan terhadap rancangan qanun APBK Banda Aceh Tahun Anggaran 2019, diruangan gedung DPRK (lama) Jumat (30/11/2018) malam
“Alhamdulillah, pengesahan APBK Tahun 2019 tepat waktu dan adanya kenaikan anggaran 2,7 persen, dari tahun yang lalu yakni sebesar 33 miliar, ” ujarnya.
Dalam kesempatan itu Heri Julius, berharap dengan kenaikan anggaran tersebut realisasinya dapat menyentuh dan dirasakan oleh masyarakat terhadap program- program yang telah dirancang.


















