Habanusantara.net, Pimpinan Pusat Muhammadiyah (PP Muhammadiyah) menyampaikan belasungkawa yang mendalam atas meninggalnya Paus Fransiskus pada Senin pagi (21/4) waktu Roma, Vatikan. Paus yang dikenal luas sebagai pemimpin Gereja Katolik ini meninggal…

