Headline

Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA

×

Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA

Sebarkan artikel ini

Habanusantara – Wakil Gubernur Aceh, Fadlullah, menghadiri jamuan makan malam diplomatik yang digelar Duta Besar Uni Emirat Arab (UEA) untuk Indonesia, Abdulla Salem Al Dhaheri, di Hotel Ritz Carlton, Mega Kuningan, Jakarta, Kamis (17/4/2025).

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
close