News

Malam Ini! Persiraja Uji Coba Hadapi ARI 98 FC, Berikut Susunan Pemain Hingga Prediksi Skor

×

Malam Ini! Persiraja Uji Coba Hadapi ARI 98 FC, Berikut Susunan Pemain Hingga Prediksi Skor

Sebarkan artikel ini
Pemain Persiraja Banda Aceh
Pemain Persiraja Banda Aceh [Foto/Ig Persiraja]

ARI 98 FC Bawa Amunisi Berlapis

ARI 98 FC datang ke Banda Aceh dengan skuad yang lumayan mewah. Dari kiper, ada Aria Devangga, lalu di lini belakang hadir Yasvani Yusri serta stoper asal Sierra Leone, David Simbo.

Tak cuma itu, ada juga Ibrahim Dicko dari Pantai Gading serta striker Mesir, Rifaat El Shenawy. Mereka bertiga musim lalu masih aktif di klub masing-masing di luar negeri.

Pemain nasional juga ikut meramaikan, termasuk Andri Prabowo (Persela) dan delapan pemain Dejan FC yang ikut bersama pelatihnya. Nama-nama seperti Syawal Ginting (Timnas U19), Andi Sopian, hingga Afif Fathoni dipastikan turun malam ini.

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
News

Habanusantara.net, Banda Aceh – Persiraja Banda Aceh akan bermain all-out  habis-habisan untuk membenam tamunya, PSMS Medan pada laga pekan 16 Liga 2 Pegadaian Championship musim 2025/2026 di Stadion H Dimurthala,…

News

Lewat arahan tertulis yang disampaikan Teguh, pihaknya kemudian melakukan penggalangan donasi kepada ketua-ketua JMSI se-Indonesia dan seluruh anggota JMSI Aceh. “Alhamdulillah, terkumpul total dana Rp27,2 juta,” ujarnya. Dari sejumlah dana…

close