News

Layanan Armada Care Untuk Kendaraan Konsumen Yang Bermasalah

×

Layanan Armada Care Untuk Kendaraan Konsumen Yang Bermasalah

Sebarkan artikel ini
Bukti Layanan Armada Honda Care saat kendaran konsumen bermasalah, Banda Aceh, Selasa (7/2/2023).

Habanusantara.net- Layanan Armada Honda Care yang disediakan Honda untuk membantu konsumen yang mengalami masalah pada sepeda motornya misalnya mogok dijalan, dirumah, dikantor bahkan yang tidak sempat servis sepeda motornya di bengkel.

Honda Care, sejak pertama kali diluncurkan oleh Capella Honda di tahun 2018 hingga sekarang memiliki banyak peminat setiap harinya.

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
News

Sigli. Habanusantara.net, Memorial Living Park tersebut diresmikan oleh Menteri Koordinator Bidang Hukum, Hak Asasi Manusia, Imigrasi, dan Pemasyarakatan Republik Indonesia Yusril Ihza Mahendra, Wakil Menteri Hak Asasi Manusia Republik Indonesia…

close