News

Inspektorat : Semoga Kepala Sekolah Taat Aturan Kelola Dana Bos

×

Inspektorat : Semoga Kepala Sekolah Taat Aturan Kelola Dana Bos

Sebarkan artikel ini
Kegiatan Sosialisasi Tertib Pengelolaan Dana BOS Tahun 2023 yang menghadirkan para pemateri dari berbagai unsur, di Aula Cabang Dinas Pendidikan Lhokseumawe, Rabu (15/2/2023).(ist)

“Permasalahan dana BOS bukan hanya persoalan di Aceh saja tapi sudah menjadi persoalan nasional. Karena itu, Menteri Pendidikan dengan Menteri Dalam Negeri sudah duduk membahas bagaimana mekanisme untuk melakukan pengawasan dana BOS. Oleh karena itu masalah ini harus kita selesaikan secara baik dan benar,”ungkap Jamaluddin.

Lanjutnya, saya yakin teman-teman kepala sekolah bukan tidak menggunakannya secara baik, tapi juga karena ketidaktahuan.

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
Sekretaris Daerah Aceh, M. Nasir, S.IP., MPA., menjadi inspektur upacara pada peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-61 Tahun 2025 di halaman depan Kantor Gubernur Aceh, Rabu (12/11/2025)
News

Habanusantara.net – Pemerintah Aceh menggelar upacara peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-61 yang berlangsung khidmat di halaman Kantor Gubernur Aceh, Rabu (12/11/2025). Pada kesempatan tersebut, Sekda Aceh, M. Nasir, S.IP.,…

close