Mengenai kapan SK tersebut selesai dicetak, ia mengatakan sebelum Idul Fitri semua SK CPNS Kemenag Aceh sudah tuntas.
“InsyaAllah bulan Mei semua SK sudah selesai dicetak dan setelah idul fitri para CPNS sudah aktif ditempat kerja masing-masing, mohon bersabar karena direncanakan penyerahan dilakukan secara serentak se Indonesia,” ujar Saifuddin.



















