Berita

Mematangkan Percepatan Penanganan Covid 19, Tim Gugus Tamiang Melakukan Simulasi

×

Mematangkan Percepatan Penanganan Covid 19, Tim Gugus Tamiang Melakukan Simulasi

Sebarkan artikel ini

Habanusantara.net | ACEH TAMIANG — Sebagai upaya pencegahan penyebaran Covid-19 dalam memperketat penjagaan di Wilayah perbatasan, Tim gugus depan Kabupaten Aceh Tamiang kembali melakukan simulasi pemberlakuan chek point posko perbatasan , Sabtu (04/07/2020).

Kegiatan diawali dengan apel gabungan yang dikomandoi oleh Kadis Perhubungan Drs. Syuibun Anwar, terdiri dari unsur BPBD, unsur Dinas Kesehatan, unsur RSUD Aceh Tamiang, unsur Dinas Perhubungan, TNI, Polri, Satpol PP dan WH. Keseluruhan Tim Gabungan ini masuk dalam Gugus Tugas Kabupaten yang siap menjaga dan mengawasi perbatasan dalam memutus mata rantai penyebaran Covid-19.

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
Harimau
Berita

HABANUSANTARA.NET – Warga Dusun Sijudo, Desa Sijudo, Kecamatan Pante Bidari, Kabupaten Aceh, dibuat cemas setelah seekor harimau terlihat berkeliaran di sekitar permukiman mereka. Kemunculan satwa liar tersebut terjadi selama dua…

Berita

ACEH TIMUR,HABANUSANTARA.net –  Keluarga Alumni Program Persahabatan Indonesia Jepang Abad 21 (Kappija-21) Aceh melakukan Sosialisasi Mitigasi Bencana di SMAN 1 Idi, Aceh Timur, Rabu 3 September 2025. Kegiatan dilakukan di…

close