Berita

Mematangkan Percepatan Penanganan Covid 19, Tim Gugus Tamiang Melakukan Simulasi

×

Mematangkan Percepatan Penanganan Covid 19, Tim Gugus Tamiang Melakukan Simulasi

Sebarkan artikel ini

Dikatakan juga oleh Syuibun, Pemberlakuan pembatasan keluar masuk Aceh, saat ini sedang menunggu instruksi dan perintah lebih lanjut, hanya saja untuk saat ini masih dilakukan pemeriksaan suhu tubuh dan himbauan menggunakan masker saja bagi yang masuk dan keluar Aceh.

Kabag Humas Setdakab Aceh Tamiang Agusliayana Devita, S.STP, M.Si selaku Juru Bicara Pemerintah Kabupaten Aceh Tamiang mengatakan jika pemberlakuan pembatasan keluar masuk Aceh sudah aktif sesuai instruksi dari Pemerintah Provinsi Aceh, maka Pemkab Aceh Tamiang memohon dukungan dan perhatian khusus dari Pemerintah Provinsi Aceh untuk kelancaran pelaksanaan tugas dilapangan, sebab terang Devi Aceh Tamiang merupakan pintu gerbang Aceh yang jalur lintas nya paling padat dan ramai dibandingkan dengan 3 jalur perbatasan lainnya.

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
close