HeadlineNews

Buka Forum Konsultasi Publik RPJM 2025-2029, Illiza Ajak Semua Pihak Kolaborasi Majukan Kota

×

Buka Forum Konsultasi Publik RPJM 2025-2029, Illiza Ajak Semua Pihak Kolaborasi Majukan Kota

Sebarkan artikel ini

Setelah sesi pembukaan dan penekenan berita acara oleh wali kota dan pimpinan dewan, kegiatan dilanjutkan dengan pemaparan materi oleh Bappeda Aceh, BPS, dan Bappeda Banda Aceh. Kemudian ada pula sesi diskusi dan tanya jawab dengan seluruh peserta forum konsultasi publik.

Di antara tamu undangan terlihat hadir, Wakil Wali Kota Banda Aceh Afdhal Khalilullah, Kapolresta Kombes Pol Joko Heri Purwono, Kajari Suhendri, Wakil Ketua DPRK Daniel Abdul Wahab dan Musriadi Aswad, dan unsur forkopimda lainnya, serta Kepala BI Perwakilan Aceh Agus Chusaini.()

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
Headline

Habanusantara.net- Universitas Syiah Kuala (USK) membebaskan Uang Kuliah Tunggal (UKT) bagi mahasiswa yang terdampak parah bencana hidrometeorologi di Aceh. Kebijakan ini diambil sebagai bentuk kepedulian kampus terhadap mahasiswa dan keluarga…

close