Nasional

Kepala Daerah Penerima Pin Emas di HPN 2025 Masih Terbuka

×

Kepala Daerah Penerima Pin Emas di HPN 2025 Masih Terbuka

Sebarkan artikel ini

Habanusantara.net, Jakarta — Ketua Umum PWI Pusat Hendry Ch Bangun mengatakan, Hari Pers Nasional (HPN) 2025 di Banjarmasin akan memberikan penghargaan berupa pena emas dan pin emas kepada kepala daerah, Gubernur, Bupati dan Wali Kota.

Kepala daerah yang berhak mendapatkan penghargaan pin emas ini diusulkan oleh perwakilan PWI daerah masing-masing, kata Ketum PWI Pusat Hendry Ch Bangun pada Rapat Panitia Pelaksana (Panpel) HPN 2025 di Jakarta, Rabu (15/1/2025).

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
Headline

Habanusantara.net – Presiden terpilih Prabowo Subianto kini mulai mendapat tekanan dari kalangan buruh, yang menagih realisasi janji-janji yang disampaikan saat kampanye dan peringatan Hari Buruh Internasional 1 Mei 2025 lalu. Salah…

close