Sarmadoli Tumbangkan Pecatur Filipina
Sementara itu, pecatur pemusatan latihan daerah (Pelatda) KONI Aceh sebagai persiapan menghadapi PON XXI/2024 Aceh – Sumatera Utara, MN Sarmadoli menumbangkan pecatur Filipina FIDE Master (FM) Nelson Villanueva. Dengan kemenangan tersebut, Pecatur Aceh ini mengantongi nilai empat akan menantang Angelo di meja tiga pada babak ke enam.














