News

KADIN Sumut Dorong Peningkatan Literasi Digital Pelajar

×

KADIN Sumut Dorong Peningkatan Literasi Digital Pelajar

Sebarkan artikel ini
WKU Bidang Pendidikan dan Kebudayaan KADIN Sumut, Indra Prawira, ST, MM (2 kiri) foto bersama peserta kegiatan literasi digital di SMPN 1 Batang Kuis (31/5/2023).(ist,)

Firsal menyampaikan bahwa tujuan dilaksanakannya kegiatan tersebut adalah untuk mempersiapkan pelajar di era digital, terutama dalam memasuki dunia usaha dan dunia kerja.

“Banyak sekali perubahan di era digital, yang membuat dunia usaha dan dunia kerja bertransformasi dengan cepat,”sebutnya.

Firsal menambahkan, banyak jenis usaha dan pekerjaan yang menghilang, dan di saat yang sama muncul peluang usaha dan jenis pekerjaan baru muncul, terutama yang berbasis digital.

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
News

Lewat arahan tertulis yang disampaikan Teguh, pihaknya kemudian melakukan penggalangan donasi kepada ketua-ketua JMSI se-Indonesia dan seluruh anggota JMSI Aceh. “Alhamdulillah, terkumpul total dana Rp27,2 juta,” ujarnya. Dari sejumlah dana…

close