Selain penghargaan berupa plakat juga diserahkan sebuah buku berjudul _60 Sosok Inspiratif Aceh, Panggung Demokrasi Serambi Indonesia 2023’_ kepada masing-masing penerima penghargaan.
Dalam kesempatan itu Farid turut menyampaikan rasa terima kasih kepada _Serambi Indonesia_ yang telah memberikan kepercayaan dan menganugerahinya penghargaan tersebut.



















