“Tugas kerja khusus mereka adalah memantau dan mencegah peredaran narkoba dan penjualan satwa secara liar. Beberapa instansi dan masyarakat sudah ada yang mengikuti pelatihan dan sosialisasi bersama INL-US Ambassy,”terang Wakapolda.
Lanjutnya, jika terdapat permasalah terkait narkotika dan perdagangan satwa secara liar nantinya Polda Aceh akan berkoordinasi dengan pihak INL-US Ambassy dan akan dibantu sebaik mungkin.



















