News

Bintara dan Tamtama Rindam IM Ikuti UTP Umum 2023

×

Bintara dan Tamtama Rindam IM Ikuti UTP Umum 2023

Sebarkan artikel ini
para Personel TNI Rindam IM melakukan UTP Umum TA 2023 di Kompleks, Mata Ie, Aceh Besar, Senin (20/2/2023).(akb)

Habanusantara.net -Seluruh Personel Militer Bintara dan Tamtama Rindam Iskandar Muda mengikuti Uji Terampil Perorangan (UTP) Umum TA 2023 bertempat di Rindam Kompleks, Mata Ie, Aceh Besar, Senin (20/2/2023).

UPT ini dilaksanakan guna menjaga kemampuan serta profesionalitas prajurit TNI Rindam Iskandar Muda.

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
News

Habanusantara.net – Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Aceh, serahkan bantuan untuk korban banjir di Gampong Blang Cut, Meurah Dua, Pidie Jaya. Bantuan yang berasal dari anggota JMSI Aceh dan sejumlah…

close