News

Bentuk Insan Qur’ani, Pengurus LPTQ Aceh Dikukuhkan

×

Bentuk Insan Qur’ani, Pengurus LPTQ Aceh Dikukuhkan

Sebarkan artikel ini
Seluruh Pengurus Lembaga Pengembangan Tilawatil Quran (LPTQ) Aceh, dikukuhkan Asisten I Sekda Aceh, M Jafar di Kantor Dinas Syariat Islam Aceh, Jumat (17/2/2023).(ist)

Dihadapan awak media, Sabtu (18/2/2023) M. Jafar dalam sambutan Gubernur Aceh  meminta kepada pengurus LPTQ Aceh yang dikukuhkan, agar seluruh peran dan fungsi lembaga tersebut benar-benar dapat dilaksanakan dengan sebaik-baiknya.

Pengukuhan dilakukan Asisten I Sekda Aceh, M. Jafar dengan disaksikan Kepala Dinas Syariat Islam Aceh Alidar, Imam Besar Masjid Baiturrahman Banda Aceh, serta sejumlah perwakilan lembaga lainnya.

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
News

Habanusantara.net, Banda Aceh – Persiraja Banda Aceh akan bermain all-out  habis-habisan untuk membenam tamunya, PSMS Medan pada laga pekan 16 Liga 2 Pegadaian Championship musim 2025/2026 di Stadion H Dimurthala,…

News

Lewat arahan tertulis yang disampaikan Teguh, pihaknya kemudian melakukan penggalangan donasi kepada ketua-ketua JMSI se-Indonesia dan seluruh anggota JMSI Aceh. “Alhamdulillah, terkumpul total dana Rp27,2 juta,” ujarnya. Dari sejumlah dana…

close