News

Tujuh WNA Pelaku Tindak Pidana Minerba Diamankan Polisi

×

Tujuh WNA Pelaku Tindak Pidana Minerba Diamankan Polisi

Sebarkan artikel ini
Polisi tinjau lokasi penambangan tanpa ijin di Desa Tutut Kecamatan Subgai Mas, Kabupaten Aceh Barat, Selasa (17/1/2023)(dok.Polda Aceh)

Habanusantara.net – Tujuh orang warga negara asing (WNA) yang diduga kuat melakukan penambangan tanpa izin, tindak pidana Mineral dan batubara (Minerba) di amankan Tim Subdit IV Tipidter Ditreskrimsus Polda Aceh di Desa Tutut, Kecamatan Sungai Mas, Kabupaten Aceh Barat, Selasa, (17/1/ 2023).

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
News

Habanusantara.net – Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Aceh, serahkan bantuan untuk korban banjir di Gampong Blang Cut, Meurah Dua, Pidie Jaya. Bantuan yang berasal dari anggota JMSI Aceh dan sejumlah…

close