News

Bahrum Terima Kunci Dari Dandim 0204/DS Program Bedah Rumah

×

Bahrum Terima Kunci Dari Dandim 0204/DS Program Bedah Rumah

Sebarkan artikel ini
Dandim 0204 Deli Serdang,Letkol. Czi Yoga Febrianto, SH menggunting pita program bedah rumah pak Bahrum di Dusun Anggrek Baru Desa Perkebunan Ramunia, Pantai Labu ,Deli Serdang, Jumat (13/1)2023).(foto/Ask)

Camat Pantai Labu, Rahmat Azhar Siregar.SSTP.MM mrngatakan, program ini sama juga merupakan program Bupati Deli Serdang, jamannya Amri Tambunan.

“Mungkin program ini merupakan sifat Gotong Royong yang terlupakan, dan akan kita bangkitkan kembali,”terang Camat.

Saya, selaku pemerintahan kecamatan Pantai Labu sangat berterima kasih kepada Pak Dandim, yang telah membantu warga kami dengan bedah rumah ini.

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
Sekretaris Daerah Aceh, M. Nasir, S.IP., MPA., menjadi inspektur upacara pada peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-61 Tahun 2025 di halaman depan Kantor Gubernur Aceh, Rabu (12/11/2025)
News

Habanusantara.net – Pemerintah Aceh menggelar upacara peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-61 yang berlangsung khidmat di halaman Kantor Gubernur Aceh, Rabu (12/11/2025). Pada kesempatan tersebut, Sekda Aceh, M. Nasir, S.IP.,…

close