“Peringatan 1 Muharram adalah momentum yang sakral untuk dilaksanakan, apalagi 1 Muharram tahun barunya umat islam. Mari kita agungkan bersama,”imbuhnya.
1 Muharram juga diperingati sebagai pengingat peristiwa penting saat Nabi Muhammad SAW Hijrah dari Mekkah ke Madinah yang kemudian melahirkan agama Islam.




















