Habanusantara.net- Bangun Purba – Deli Serdang- Waktu yang terus berjalan tak pernah disia-siakan personel Satgas TMMD ke-111 Kodim 0204/DS untuk segera merampungkan target pekerjaan sasaran fisik. Salah satunya pembangunan jalan berkonstruksi cor beton sepanjang 2.545 meter.




















