Berita

52 Anggota Paskibra Tamiang yang Terpilih “Digembleng” di Kompi Khusus 111 R

×

52 Anggota Paskibra Tamiang yang Terpilih “Digembleng” di Kompi Khusus 111 R

Sebarkan artikel ini
Aceh Tamiang — Sebanyak 52 siswa dan siswi SMA/SMK yang terpilih menjadi Anggota Paskibraka Kabupaten Aceh Tamiang Tahun 2019, mulai menjalani karantina untuk di bina Kompi Khusus 111 R Karang Baru.
Menurut keterangan pelatih kepala, Sertu Amin para anggota Paskibraka mendapatkan beberapa perlengkapan untuk keperluan sehari hari serta pembagian tempat tidur. 
“Selama satu bulan lebih mereka akan digembleng baik mental maupun fisik serta diberikan materi tentang Wawasan Kebangsaan agar dalam menjalankan tugas mengibarkan dan menurunkan bendera tanggal 17 Agustus 2019, di lapangan Tribun belakang kantor Bupati Aceh Tamiang mendatang dapat berjalan dengan sukses,” jelasnya.
Lebih lanjut Amin menambahkan, para Calon anggota Paskibraka ini selain akan di bekali ilmu Peraturan Baris Berbaris juga akan diberikan materi tentang Wawasan Kebangsaan serta Tata Krama dalam kehidupan sehari hari. Tutup (3ndrik)

Terima Kasih Telah Membaca, Silahkan di Share ke yang Lain

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
Harimau
Berita

HABANUSANTARA.NET – Warga Dusun Sijudo, Desa Sijudo, Kecamatan Pante Bidari, Kabupaten Aceh, dibuat cemas setelah seekor harimau terlihat berkeliaran di sekitar permukiman mereka. Kemunculan satwa liar tersebut terjadi selama dua…

Berita

ACEH TIMUR,HABANUSANTARA.net –  Keluarga Alumni Program Persahabatan Indonesia Jepang Abad 21 (Kappija-21) Aceh melakukan Sosialisasi Mitigasi Bencana di SMAN 1 Idi, Aceh Timur, Rabu 3 September 2025. Kegiatan dilakukan di…

close