Aplikasi Doctor Bengkel kini Hadir bagi Konsumen Honda
HN-Banda Aceh – PT. Capella Dinamik Nusantara (Capella Honda) selaku Main DELAER sepeda motor Honda untuk wilayah Aceh, Riau, dan Kepulauan Riau, melakukan inovasi dengan meluncurkan aplikasi bernama Doctor Bengkel yang sudah mulai dipublikasikan sejak Juli 2018 serta aplikasi ini dapat di download via play store pada perangkat Android.
Pos Terkait
Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News