Habanusantar.net – Dalam rangka menyemarakkan Hari Bhayangkara Ke-79 tahun 2025, ribuan masyarakat kota Takengon mengikuti gerak jalan santai.
Ribuan warga pun terkihat tumpah ruah memadati Jalan Leube Kader, Sabtu pagi (28/6/2025) pukul 07.00 WIB.
Jumlah peserta pun di perkirakan mencapai enam ribu orang, mereka tidak hanya mengikuti gerak jalan santai, tali juga melaksankan senam sehat bersama yang di gelar Polres Aceh Tengah.




















