Dalam perjalanan kembali ke Masjid Teupun Raya, Wagub sempat singgah di Jembatan Pasie Jeumeurang-Pusong yang berdiri gagah di atas Kuala Tari. Wagub bahkan sempat meladeni permintaan selfie dari salah seorang warga yang sedang melintas di jembatan tersebut.
Wagub Fadhlullah Serahkan Sajadah dan Tinjau Proyek Infrastruktur di Pidie




















