Banda AcehDaerahEkbis

Ratusan IRT Antri Kupon Pasar Murah

×

Ratusan IRT Antri Kupon Pasar Murah

Sebarkan artikel ini
Ratusan Ibu Rumah Tangga (IRT) antri kupon Pasar Murah di Taman Sri Ratu Safiatuddin, Selasa (28/11/2023). Foto : Sudirman Mansyur.
Di tengah suasana masih gelap usai subuh, pembagian kupon belanja paket bahan pokok di pasar murah di Taman Sulthanah Safiatuddin, Banda Aceh, Selasa (28/11/2023). Foto : Sudirman Mansyur.

Semua bahan pokok tersebut dijadikan satu paket dibandrol dengan harga Rp185 ribu.

Empat Lokasi

Disebutkan, Pemerintah Kota Banda Aceh melalui Dinas Koperasi UKM dan Perdagangan (Diskopukmdag) mengadakan pasar murah sebagai tanggap inflasidalam rangka menjaga dan stabilisasi harga kebutuhan pokok.

Diskopukmdag membuka pasar murah di empat lokasi dengan jadwal yang berbeda yaitu, 27 November di Halaman Masjid Syuhada, Lamgugop. Pada 28 November di Taman Sultanah Sri Ratu Safiatuddin. Lalu 29 November di Halaman Pasar Ulee Lheue, Meuraxa. Terakhir 30 November di Halaman  Kantor Diskopukmdag, Mibo. (Sudirman Mansyur).

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
close