Berita

USK Sinergi dengan Kemenkop dan UKM untuk Nilam Aceh; Gulirkan 1000 Wirausaha Muda

×

USK Sinergi dengan Kemenkop dan UKM untuk Nilam Aceh; Gulirkan 1000 Wirausaha Muda

Sebarkan artikel ini

Habanusantara.net –  Menteri Koperasi dan UKM Republik Indonesia, Drs. Teten Masduki menerima Rektor Universitas Syiah Kuala (USK), Prof. Dr. Ir. Marwan dalam rangka membangun jalinan sinergi dan kolaborasi terkait kewirausahaan dan bisnis di sebuah hotel di Banda Aceh, Senin, 15 Mei 2023.

Disela-sela kegiatan Menkop dalam rangka kunjungan kerja ke Aceh, ia berkesempatan berbagi pengalaman dan mendengarkan perkembangan bisnis USK yang telah dijalankan saat ini, salah satunya adalah nilam.

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
Harimau
Berita

HABANUSANTARA.NET – Warga Dusun Sijudo, Desa Sijudo, Kecamatan Pante Bidari, Kabupaten Aceh, dibuat cemas setelah seekor harimau terlihat berkeliaran di sekitar permukiman mereka. Kemunculan satwa liar tersebut terjadi selama dua…

Berita

ACEH TIMUR,HABANUSANTARA.net –  Keluarga Alumni Program Persahabatan Indonesia Jepang Abad 21 (Kappija-21) Aceh melakukan Sosialisasi Mitigasi Bencana di SMAN 1 Idi, Aceh Timur, Rabu 3 September 2025. Kegiatan dilakukan di…

close