News

Aceh Besar Raih Sukses Ajang Inacraft ke-23

×

Aceh Besar Raih Sukses Ajang Inacraft ke-23

Sebarkan artikel ini
Para Duta Dekranas Aceh Besar raih prestasi di ajang Inacraft ke-23, di Jakarta Convention Center (JCC), Jumat (3/3/2023)(ist).

Menurut Pj Bupati Muhammad Iswanto, keberhasilan itu juga buah dari persiapan matang yang dilakukan menjelang pelakasanaan event ekspo kerajinan secara nasional tersebut.

Aceh Besar adalah peserta dalam event yang diikuti ratusan perwakilan tersebut, baik dari kalangan Dekranas, maupun pengrajin kelas nasional, bahkan yang sudah bermain di level internasional.

Dari Aceh sendiri yang ikut selain Aceh Besar adalah, Kota Banda Aceh, Bireuen, Aceh Utara, Aceh Tamiang. Event itu sendiri dimulai sejak tanggal 1 hingga 5 Maret 2023.

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
Sekretaris Daerah Aceh, M. Nasir, S.IP., MPA., menjadi inspektur upacara pada peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-61 Tahun 2025 di halaman depan Kantor Gubernur Aceh, Rabu (12/11/2025)
News

Habanusantara.net – Pemerintah Aceh menggelar upacara peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-61 yang berlangsung khidmat di halaman Kantor Gubernur Aceh, Rabu (12/11/2025). Pada kesempatan tersebut, Sekda Aceh, M. Nasir, S.IP.,…

close