News

6.013 Siswa Kelas XII Ikuti Try Out Masuk Perguruan Tinggi

×

6.013 Siswa Kelas XII Ikuti Try Out Masuk Perguruan Tinggi

Sebarkan artikel ini
Kepala Cabang Dinas Pendidikan Kota Banda Aceh - Aceh Besar, Syarwan Joni, S.Pd., M.Pd meninjau pelaksanaan try out tes masuk perguruan tinggi yang dilakukan di SMAN 1 dan SMAN 7 Kota Banda Aceh, SMAN 1 Darul Imarah, dan SMAN 1 Ingin Jaya Aceh Besar, Jumat (17/2/2023).(ist)

Alhudri sangat berharap agar lulusan SMA nantinya banyak terserap ke perguruan tinggi, baik perguruan tinggi dalam negeri maupun di luar negeri.

“Untuk di daerah lain nantinya akan kita informasikan semua ke para kepala cabang dinas. Sehingga, anak-anak kita tidak lagi kaku bahkan merasa tidak percaya diri untuk mengikuti ujian yang sebenarnya nanti,” ujar Alhudri.

Alhudri mengapresiasi Kepala Cabang Dinas Pendidikan Kota Banda Aceh, Kepala MKKS dan kepala sekolah yang telah berinisiatif melakukan try out secara mandiri dengan menggunakan aplikasi Rajin.id. Bagi Alhudri, inisiatif ini luar biasa.

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
Sekretaris Daerah Aceh, M. Nasir, S.IP., MPA., menjadi inspektur upacara pada peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-61 Tahun 2025 di halaman depan Kantor Gubernur Aceh, Rabu (12/11/2025)
News

Habanusantara.net – Pemerintah Aceh menggelar upacara peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-61 yang berlangsung khidmat di halaman Kantor Gubernur Aceh, Rabu (12/11/2025). Pada kesempatan tersebut, Sekda Aceh, M. Nasir, S.IP.,…

INOI Tab 2
News

Sistem operasinya sudah Android 14, versi terbaru yang menawarkan peningkatan keamanan, tampilan lebih clean, dan fitur-fitur canggih khas Android masa kini. Kamera, Konektivitas, dan Daya Tahan Baterai Untuk urusan dokumentasi,…

close