Kepala Sekretariat BMK Dedi Nurfadli menerangkan, penghargaan yang diraih oleh unit kerjanya adalah
“Ini hasil pelaporan kinerja pengelolaan zakat yang dikelola oleh BMK Aceh Tamiang”, tutur Dedi
Disebutkannya, BMK Aceh Tamiang menjadi terbaik kedua, setelah Baitul Mal Kabupaten Aceh Barat.



















