“Kita harus kompak dan bersama-sama dalam pencapaian target maksimal pekerjaan. Kita juga harus terus meningkatkan lagi progres pekerjaan untuk mencapai target waktu yang sudah ditentukan,” ucapnya.
Selain itu, Danramil 19/Bangun Purba ini juga mendorong seluruh personil untuk tetap semangat dan lebih giat bekerja di saat cuaca sedang cerah.



















