Berita

Dari Total 73 Suara Pada Rapat senat, Dr. Ir. Hamdani, MT Merauk 26 Suara.

×

Dari Total 73 Suara Pada Rapat senat, Dr. Ir. Hamdani, MT Merauk 26 Suara.

Sebarkan artikel ini

Sebelumnya, ke lima bakal calon Rektor Universitas Samudra Periode 2021-2025 memaparkan Visi, Misi dan Program Kerja pada kegiatan Rapat Senat Terbuka Universitas Samudra, yang berlangsung sekira pukul 09.30-15.30 wib.

Rektor Universitas Samudra, Dr. Bachtiar Akob, M.Pd selaku Ketua Senat Unsam saat membuka dan memimpin langsung rapat senat tersebut, mengharapkan kepada siapapun calon Rektor yang nantinya terpilih, agar dapat menjalankan tugasnya sebagai Abdi Negara secara optimal juga dipenuhi dengan perasaan yang ikhlas.

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
Berita

“Dalam kesempatan ini Kappija-21 mengingatkan siswa tentang keberadaan daerah Aceh yang rentan dengan berbagai bencana alam, diantaranya gempa bumi, banjir, tanah longsor, kebakaran, badai dan bencana lainnya, “kata Rusydi. Aceh…

close