Pengagas Desa Wisata Gampong Nusa Rubama juga memberikan apresiasi kepada Disbudpar Aceh yang terus mendorong perkembangan desa wisata yang ada di Aceh.
“Kami sangat berterimakasih kepada Disbudpar Aceh karena telah memilih Gampong Nusa untuk event ini,” ungkap Rubama.



















