News

Wabup : Otonomi Daerah Telah Memberikan Solusi Untuk Mendorong Kemajuan Pembangunan Daerah

×

Wabup : Otonomi Daerah Telah Memberikan Solusi Untuk Mendorong Kemajuan Pembangunan Daerah

Sebarkan artikel ini

HN, Aceh Timur – Jajaran Pemerintah Kabupaten Aceh Timur mengikuti pacara hari otonomi daerah ke XXIII dilapangan pusat perkantoran kabupaten Aceh Timur, Idi 25 April 2019.

Dalam amanat Menteri Dalam Negeri yang dibacakan Wakil Bupati Aceh Timur Syahrul Bin Syama’un mengajak semua elemen mengawal otonomi daerah, sehingga kegiatan dalam peningkatan kinerja penyelenggaran pemerintah daerah dapat beroriantasi pada pelayanan masyarakat.

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
News

Lewat arahan tertulis yang disampaikan Teguh, pihaknya kemudian melakukan penggalangan donasi kepada ketua-ketua JMSI se-Indonesia dan seluruh anggota JMSI Aceh. “Alhamdulillah, terkumpul total dana Rp27,2 juta,” ujarnya. Dari sejumlah dana…

close