Berita

Gubernur Lemhannas RI Letjen TNI(Purn) Agus Widjojo Buka Dialog Kebangsaan

×

Gubernur Lemhannas RI Letjen TNI(Purn) Agus Widjojo Buka Dialog Kebangsaan

Sebarkan artikel ini

Dalam hal itu, Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Aceh Drs. Mahdi Efendi, melalui Kasubbid. Pembinaan Karakter Bangsa Nurdin, S. Sos, dan Staf Kesbangpol Aceh Rusma Harda, menunjuk peserta aktif Pejabat Eselon III dari Dinas terkait untuk ikut serta dalam kegiatan tersebut selama 3 (Tiga) hari, Selasa – Kamis, 12/14 Maret 2019.

Dalam sambutan tertulis, Agus Widjojo, menyampaikan hal itu mencermati dinamika kehidupan Nasional dan menyikapi perkembangan lingkungan strategis bangsa Indonesia seperti munculnya berbagai bentuk egois, baik yang bersifat kedaerahan, Kesukuan, Bahkan Fanatisme Keagamaan seringkali berpotensi memunculkan Konflik.

“Sedangkan berbagai isu global seperti masalah transisi demokrasi dan liberalisme serta dampak buruk perkembangan teknologi menjadikan sikap masyarakat khususnya para generasi muda melenia cendrung lebih bersifat individu dan kurang berinteraksi dalam kehidupan sosial, sehingga kurang memperhatikan persoalan – persoalan Bangsa,” sebutnya.

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
close