Berita

Mantap, Kapolres, Kasat Lantas, Kasat Reskrim Aceh Tamiang Coffee Morning Bersama Komunitas

×

Mantap, Kapolres, Kasat Lantas, Kasat Reskrim Aceh Tamiang Coffee Morning Bersama Komunitas

Sebarkan artikel ini

“Kami upayakan sebanyak-banyaknya untuk para komunitas dan juga masyarakat milenial yang ada di Aceh Tamiang ikut memeriahkan kegiatan nantinya, karena selama ini generasi milenial atau anak muda sering menjadi korban kecelakaan, semoga dengan mengikuti kegiatan nanti akan menjadi pelopor keselamatan, insya Allah angka kecelakaan dan angka kematian akan dapat diminimalisasi,” ujarnya.

Dalam kesempatan tersebut, Iptu Andrew Agrifina Prima Putra, Sik yang juga baru menjabat seminggu Kasat Lantas Polres Aceh Tamiang memperkanal dirinya kepada para komunitas yang ada di Aceh Tamiang.

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
close