Pada kesempatan yang sama, Ketua Kwartir Nasional, Budi Waseso, mengingatkan bahwa tantangan bagi generasi muda bukan hanya narkoba, namun juga berbagai hal yang dapat merusak moral dan masa depan mereka. “Kita sedang mempersiapkan generasi yang unggul. Jika tidak unggul, mereka sama dengan emas palsu. Pramuka merupakan alat yang krusial untuk menghadang faktor-faktor yang dapat merusak generasi muda Indonesia,” jelas Budi Waseso.
Bupati Asahan Hadiri Pelantikan Mabida, Kwarda Pramuka

Pos Terkait
Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News



















