Asahan

Asahan Mengembangkan Geoportal SJIG Bersama UGM dan BIG RI

×

Asahan Mengembangkan Geoportal SJIG Bersama UGM dan BIG RI

Sebarkan artikel ini

Habanusantara.net: Pemerintah Kabupaten Asahan terus mempercepat proses pembangunan Geoportal Simpul Jaringan Informasi Geospasial (SJIG) sebagai sumber tunggal data spasial yang tepat, terintegrasi, dan dapat dipertanggungjawabkan untuk berbagai kegiatan perencanaan pembangunan daerah. Langkah ini melibatkan 17 OPD teknis dan 1 Bagian sebagai penyedia data sektoral, serta berkolaborasi dengan Fakultas Geografi UGM dan Badan Informasi Geospasial (BIG) RI sebagai mitra teknis di tingkat nasional. Melalui inisiatif ini, Pemkab Asahan menargetkan penyelarasan standar, percepatan pengumpulan data, serta harmonisasi pemahaman antara perangkat daerah agar seluruh OPD bergerak dalam satu arah menuju penyelesaian Geoportal pada tahun 2025.

 

Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News
Asahan

Habanusantara.net: Dewan Pembina DPP Perkumpulan Persaudaraan Masyarakat Asahan (PPMA) secara resmi melantik pengurus DPP PPMA untuk periode 2025–2029. Acara pelantikan berlangsung di Sekretariat PPMA Asahan, Simpang 5 Kisaran, pada hari…

Asahan

Habanusantara.net: Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin Siregar SSos MSi secara langsung menyambut Arbil Fahrizan, yang banyak dikenal sebagai Arbil D’Academy 7 Indosiar, di kediaman resminya pada hari Sabtu, 20 Desember…

Asahan

Habanusantara.net:Hasil Penilaian Keterbukaan Informasi Publik Tahun 2025 menempatkan Pemerintah Kabupaten Asahan pada predikat Informatif, setelah melalui evaluasi yang dilakukan oleh Komisi Informasi Provinsi Sumatera Utara terhadap pemenuhan standar layanan informasi…

Asahan

Habanusantara.net:  Ketua Kwartir Daerah (Ka Kwarda) Gerakan Pramuka Sumatera Utara Dr. Dicky Anugerah, S.Sos., M.SP. secara resmi mengukuhkan Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin, S.Sos., M.Si. sebagai Ketua Majelis Pembimbing Kwartir…

close