Ia juga menekankan pentingnya prinsip transparansi dan akuntabilitas dalam pelaporan penggunaan dana, serta memastikan bahwa pelaporan dilakukan secara tepat waktu sesuai dengan visi dan misi Kabupaten Asahan. Wakil Bupati Asahan juga berharap adanya perhatian khusus dari Pemerintah Provinsi Sumatera Utara dan Pemerintah Pusat melalui alokasi APBD Provinsi Sumut yang dapat membantu Pemerintah Kabupaten Asahan meningkatkan taraf hidup masyarakat dan membangun infrastruktur yang masih belum maksimal di tahun-tahun sebelumnya.
Pemkab Asahan Terima Kunjungan Kerja DPRD Provinsi Sumatera Utara
Redaksi32 min baca

Pos Terkait
Follow Berita Habanusantara.net lainnya di Google News